Jateng Bersholawat Puncak Peringatan Hari Santri di Demak

Demak - Diperkirakan ribuan Jamaah dan Santri akan memadati alun-alun Demak, untuk menghadiri Jateng Bersholawat yang akan dilaksanakan pada Kamis, (2/11/2023) malam. 

Jateng bersholawat yang bertemakan 'Jihad Santri Jayakan Negeri' merupakan rangkaian kegiatan hari Santri Nasional tahun 2023 tingkat Jawa Tengah yang di pusatkan di Kabupaten Demak

Pengajian yang akan dilaksanakan pukul 19.30 WIB akan dihadiri Habib Ali Zaenal Abidina Assegaf dan rencananya akan di hadiri Pj Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana, Sekda Provinsi Jawa Tengah Sumarno, Bupati Demak Eisti'anah, dan Musta'in Akhmad Kepala Kantor Wilayah Kemenag Jateng. 

Sebagai informasi acara Jateng Bersholawat 'Jihad Santri Jayakan Negeri' di tayangkan Live Streaming pada Channel YouTube Pemprov Jawa Tengah dan Majelis Azzahir. (Kominfo/Ry-Apj).

Tags musik hiburan seni-dan-budaya sosial-dan-peduli-sesama layana-publik wisata-religi demak

DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN DEMAK
Alamat : Jl. Sultan Hadiwijaya No. 4 Demak 59515
Telephon : 0291 – 685790
Email : dinkominfo@demakkab.go.id

pse

LOKASI

Statistik Kunjungan

Sedang Online : 22
Kunjungan Hari Ini : 341
Kunjungan Bulan Ini : 15875
Kunjungan Tahun Ini : 320315

Ikuti Kami